CV. Primadaya Sentosa berpengalaman mengelola Batching Plant (Pabrik Produksi Beton Readymix) sejak tahun 2018 hingga 2023 di Kajen Kabupaten Pekalongan untuk memasok berbagai proyek konstruksi diantaranya proyek Pembangunan Pasar Kedungwuni, proyek Pembangunan Saluran Irigasi Kaliwadas dan Saluran Irigasi Pesantren Kletak.
Dengan pengalaman mengelola Batching Plant, manajemen kami memberi perhatian lebih dalam hal mutu produksi beton bagi setiap konstruksi bangunan yang dilaksanakan oleh tenaga teknik pelaksana di lapangan.

Tinggalkan komentar